Resep Tumis Buncis Udang, Rekomendasi Makanan Simpel dan Bergizi

Jurnalindo.com – Makanan simpel dan cepat jadi biasanya menjadi pilihan ibu yang dikejar waktu.

Salah satu makanan yang sederhana dan praktis yautu tumis buncis udang.

Berikut ini adalah Resep membuat tumis buncis udang untuk kamu.

Baca Juga: Resep Pepes Pindang: Perpaduan Aroma dan Gurih Ikan Pindang dalam Balutan Daun Pisang

Bahan:

– 100 gr udang loreng, kupas dan bersihkan
– 100 gr baby buncis, iris serong
– Garam
– Gula
– Penyedap rasa
– 1 buah cabai merah besar, iris serong
– 1 buah cabai hijau besar, iris serongBumbu halus:
– Cabai rawit
– Cabai keriting sesuai selera
– 2 siung bawang putih
– 4 butir bawang merah

Cara membuat:

1. Tumis bumbu halus, beri air sedikit dan masak sampai harum.

Baca Juga: Resep Membuat Mangut Ikan Daun Melinjo yang Gurih Bikin Nagih

2. Masukkan buncis dan irisan cabai hijau, lalu tambahkan gula, garam, dan penyedap, aduk rata.

3. Terakhir masukkan udang, masak sampai udang berubah warna dan matang. Angkat dan sajikan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *